Pangsa pasar UGW adalah seluruh mahasiswa atau wisudawan yang bertujuan untuk :
1. mencari pekerjaan di BUMN, PMDN dan PMA
2. berminat untuk berwirausaha
3. berminat untuk melanjutkan studi ke jenjang yang tinggi
Audiens pasarnya tanpa batas jumlah dan tempat karena dalam pelaksanaannya bisa dilakukan secara offline atau pun online. Jadi, walaupun Marketing Office Anda berada di Semarang, siswa Anda bisa saja berada di Jakarta, Irian Jaya dan lain-lain.
Dan lembaga ini tidak mengenal batas kapasitas siswa, artinya Anda tidak akan mengalami kesulitan bila Anda memiliki siswa aktif sejumlah 100.000 orang siswa karena seperti yang sudah dikatakan di depan bahwa bimbingan ini bisa juga dijalankan secara online.
Anda hanya memerlukan satu outlet saja untuk melayani seluruh mahasiswa di Indonesia.
Hal ini tentu saja tidak bisa Anda lakukan bila Anda memiliki Franchise Lembaga Bimbingan Belajar konversional seperti Primagama, Neutron atau pun Ganesha Operation. Bila Anda memiliki Outlet Primagama di Jakarta Barat, maka tidak mungkin ada siswa dari Jakarta Timur akan pergi belajar ke tempat Anda. Kalau Anda mau menjaring siswa di seluruh Jakarta maka Anda harus membuka outlet baru di seluruh Jakarta.
Pangsa Pasar UGW tidak akan pernah habis selagi masih ada Perguruan Tinggi di Indonesia.
Monday, December 17, 2007
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment